Demo Blog

PESONA

by Ully Zulfa Rohmatullaili on Nov.22, 2009, under


Saat dunia terjaga
Dari tidur lelapnya
Sang surya memeluk bumi
Dengan kehangatan sinarnya
Mata air tuhan
Yang berjatuhan
Basahi tenggorokan bumi
Yang nampak kehausan
Awan putih tersenyum
Dalam bentangan langit nan biru
Indah ....
Mempesona ....
Angin Merangkak dan membaur
Diantara di mensi ruang....
Membawa pesan hangat
Di balik senyum yang manja ...

                                                  Me and You
                                         ully zulfa er.el
Read more >>
0 komentar more...

AKU DAN DUNIAKU

by Ully Zulfa Rohmatullaili on Nov.22, 2009, under



Ku tahu…
Jika aku tersenyum
Maka dunia kan menyambutku
     Jika aku bersedih
     Dunia tak akanpernah menatapku
Jika aku tertawa
Dunia akan memelukku
     Jikaaku marah
     Dunia akan berpaling dariku
Jika aku merenung
Dunia akan menertawakanku
     Jika aku bersyukur
     Dunia akan memanjakanku
Dan Jika aku melangkah
Dunia yang akan
Aku jadikan pijakan nanti




Read more >>
0 komentar more...

AYAH

by Ully Zulfa Rohmatullaili on Nov.22, 2009, under




Namamu tak sesering
Mereka panggil seperti nama IBU
Tapi engkau AYAH 
Akupun sangat menyayangimu
      Engkau tak pernah menanyaiQ seperti IBU
      Sebenarnya AYAH lah yang menyuruh ibu menanyaiQ
      Ayah tak pernah ada di saat Q menangis
      Namun tahukah kau AYAH
Ingin Q menjadi tegar
Ingin Q menjadi lebih dewasa
AYAH marah ketika ada laki-laki
Yang mengunjungi Q ke rumah
      Karena AYAH terlalu sayang pada Q
      Agar Q tak menyesal di kemudian hari
      AYAH cemburu,,,
      Tak rela putri kecilnya di sakiti
Dan ketika AYAH melihat
Anaknya dewasa, sukses....
AYAH tiba-tiba pergi meneteskan air mata
Karena AYAH tahu ...
Sebentar lagi putri cantiknya akan pergi....
Bersama teman hidupnya nanti

                           LOVE YOU AYAH

                                                                     Me and You
                                                           ully zulfa er.el
Read more >>
0 komentar more...

MOZAIK

by Ully Zulfa Rohmatullaili on Nov.22, 2009, under


Titik-titik sisa tangisan awan
Singgah di jendela kamarku
Temani hati berkeliling dunia
Menyusun mozaik-mozaik di puncak mahkota
      Mulai dari alas hingga kepala
      Mulai dari debu hingga seluas gurun
      Karena aku kan lepaskan abu-abu putihku
      Bukan lagi duduk manis bermain gundu
      Atau berlari-lari mengejar layang
Aku yang tahu tentang aku
Kini tibalah aku pemegang monopoli
Menjadi sopir pribadi buat perputaran laju
Semua ada di tanganku
Kan ku jalankan kemudiku hingga titik 
Perjalananku....


                                                                            Me and You
                                                             ully zulfa er.el
Read more >>
0 komentar more...

MeNata HaTI

by Ully Zulfa Rohmatullaili on Nov.22, 2009, under


Seni Menata Hati dalam Bergaul
Pergaulan yang asli adalah pergaulan dari hati ke hati yang penuh keikhlasan, yang insya Allah akan terasa sangat indah dan menyenangkan. Pergaulan yang penuh rekayasa dan tipu daya demi kepentingan yang bernilai rendah tidak akan pernah langgeng dan cenderung menjadi masalah.

1. Aku Bukan Ancaman Bagimu
Hindari ikut campur urusan pribadi
Hindari memotong pembicaraan
Hindari membandingkan
Jangan membela musuhnya, mencaci kawannya
Hindari merusak kebahagiannya
Jangan mengambil haknya
Hati-hati engan kemarahan
Jangan menertawakannya

2. Aku menyenangkan bagimu
Wajah yang selalu cerah ceria
Senyum tulus
Pilihlah kata-kata yang paling sopan dengan dan sampaikan dengan cara yang lembut,
Senang menyapa dan mengucapkan salam
Bersikap sangat sopan dan penuh penghormatan h.
Senangkan perasaannya
Penampilan yang menyenangkan
Jadilah pemaaf yang lapang dan tulus

3. Aku Bermanfaat Bagimu
Rajin bersilaturahmi
Saling berkirim hadiah
Tolong dengan apapun
Apabila tidak mampu, maka do’akanlah, dan percayalah bahwa kebaikan sekecil apapun akan diperhatikan dan dibalas dengan sempurna oleh Allah.
Sumbangan ilmu dan pengalaman
Insya Allah jikalau hidup kita penuh manfaat dengan tulus ikhlas maka, kebahagiaan dalam bergaul dengan siapapun akan tersa nikmat, karena tidak mengharapkan sesuatu dari orang melainkan kenikmatan kita adalah melakukan sesuatu untuk orang lain. Semata karena Allah Swt.
Read more >>
0 komentar more...

INDONESIA BERSATU

by Ully Zulfa Rohmatullaili on Nov.22, 2009, under


Ada satu yang hilang
dari negeriku
tak seperti dahulu saling bersatu

Ada yang tlah berubah
dari bangsaku
hilangnya kasih sayang itu menyakitkanku

Percuma ada cinta
kalau tuk bertengkar terus
percuma ada rindu
kalau tak saling bersatu

Jangan takut menjadi Indonesia
Teruslah maju negeriku
lagu.bloggerceria.org
Teruslah bertahan bangsaku
Dan tetap indah, seperti dulu

Ada satu yang hilang
dari negeriku
tak seperti dahulu saling bersatu

Ada yang tlah berubah
dari bangsaku
hilangnya kasih sayang itu menyakitkanku

Percuma ada cinta
kalau tuk bertengkar terus
percuma ada rindu
kalau tak saling bersatu
Read more >>
0 komentar more...

Rayuan Pulau Kelapa

by Ully Zulfa Rohmatullaili on Nov.22, 2009, under


Tanah airku Indonesia
Negeri elok amat kucinta
Tanah tumpah darahku yang mulia
Yang kupuja sepanjang masa
     Tanah airku aman dan makmur
     Pulau kelapa yang amat subur
     Pulau melati pujaan bangsa
     Sejak dulu kala
Melambai lambai
Nyiur di pantai
Berbisik bisik
Raja Kelana
     Memuja pulau
     Nan indah permai
     Tanah Airku
     Indonesia
Read more >>
0 komentar more...

Ibu Kita Kartini

by Ully Zulfa Rohmatullaili on Nov.22, 2009, under


Ibu kita Kartini
Putri sejati
Putri Indonesia
Harum namanya
     Ibu kita Kartini
     Pendekar bangsa
     Pendekar kaumnya
     Untuk merdeka
Wahai ibu kita Kartini
Putri yang mulia
Sungguh besar cita-citanya
Bagi Indonesia
     Ibu kita Kartini
     Putri jauhari
     Putri yang berjasa
     Se Indonesia
Ibu kita Kartini
Putri yang suci
Putri yang merdeka
Cita-citanya
     Wahai ibu kita Kartini
     Putri yang mulia
     Sungguh besar cita-citanya
     Bagi Indonesia
Ibu kita Kartini
Pendekar bangsa
Pendeka kaum ibu
Se-Indonesia
     Ibu kita Kartini
     Penyuluh budi
     Penyuluh bangsanya
     Karena cintanya
Wahai ibu kita Kartini
Putri yang mulia
Sungguh besar cita-citanya
Bagi Indonesia
Read more >>
0 komentar more...

Mengheningkan Cipta

by Ully Zulfa Rohmatullaili on Nov.22, 2009, under

Dengan seluruh angkasa raya memuji
Pahlawan negara
Nan gugur remaja diribaan bendera
Bela nusa bangsa

Kau kukenang wahai bunga putra bangsa
Harga jasa
Kau Cahya pelita
Bagi Indonesia merdeka
Read more >>
0 komentar more...

Pahlawan Tanpa Tanda Jasa

by Ully Zulfa Rohmatullaili on Nov.22, 2009, under


Terpujilah wahai engkau ibu bapak guru
Namamu akan selalu hidup dalam sanubariku
Semua baktimu akan kuukir di dalam hatiku
Sebagai prasasti terima kasihku
Tuk pengabdianmu

Engkau sebagai pelita dalam kegelapan
Engkau laksana embun penyejuk dalam kehausan
Engkau patriot pahlawan bangsa
Tanpa tanda jahasa.
Read more >>
0 komentar more...

Berkibarlah Benderaku

by Ully Zulfa Rohmatullaili on Nov.22, 2009, under

Berkibarlah benderaku
Lambang suci gagah perwira
Di seluruh pantai Indonesia
Kau tetap pujaan bangsa
     Siapa berani menurunkan engkau
     Serentak rakyatmu membela
     Sang merah putih yang perwira
     Berkibarlah Slama-lamanya
Kami rakyat Indonesia
Bersedia setiap masa
Mencurahkan segenap tenaga
Supaya kau tetap cemerlang
     Tak goyang jiwaku menahan rintangan
     Tak gentar rakyatmu berkorban
     Sang merah putih yang perwira
     Berkibarkah Slama-lamanya
Read more >>
0 komentar more...

Bendera Merah Putih

by Ully Zulfa Rohmatullaili on Nov.22, 2009, under

Berdera merah putih
Bendera tanah airku
Gagah dan jernih tampak warnamu
Berkibarlah di langit yang biru
Bendera merah putih
Bendera bangsaku

Berdera merah putih
Pelambang brani dan suci
Siap selalu kami berbakti
Untuk bangsa dan ibu pertiwi
Berdera merah putih
Trimalah salamku
Read more >>
0 komentar more...

INDONESIA RAYA

by Ully Zulfa Rohmatullaili on Nov.22, 2009, under

Indonesia tanah airku
Tanah tumpah darahku
Disanalah aku berdiri
Jadi pandu ibuku
Indonesia kebangsaanku
Bangsa dan Tanah Airku
Marilah kita berseru
Indonesia bersatu
Hiduplah tanahku
Hiduplah negriku
Bangsaku Rakyatku semuanya
Bangunlah jiwanya
Bangunlah badannya
Untuk Indonesia Raya
Indonesia Raya
Merdeka Merdeka
Tanahku negriku yang kucinta
Indonesia Raya
Merdeka Merdeka
Hiduplah Indonesia Raya
Indonesia Raya
Merdeka Merdeka
Tanahku negriku yang kucinta
Indonesia Raya
Merdeka Merdeka
Hiduplah Indonesia Raya
Read more >>
0 komentar more...

Dolor

Lorem

Ipsum

Download

Tags

Looking for something?

Use the form below to search the site:

Still not finding what you're looking for? Drop a comment on a post or contact us so we can take care of it!